pengaduan

Nama : Dany Rizal Fardani
Alamat : Jl. Graha Asih Raya No. 18
Kecamatan : Rancasari
Kelurahan / Desa : Cipamokolan
Email : danyxxxxxx
Telepon : 081120xxxxxx
Isi : saya masuk Daftar DPMPTSP Bandung tapi dibilang bahwa "NIK saya sudah terdaftar di database kami", tapi saat sy login & lupa password dibilang bahwa "NIK dan atau No Tlp Anda tidak ditemukan di database kami". saya jd bingung bgmn masuknya?
Tanggal : 2019-03-19 13:07:18

Jawaban

Yth. Bapak Dany Rizal Fardani Kami mohon maaf atas keterlambatan jawaban kami dikarenakan penyempurnaan sistem kami, silahkan untuk datang ke Kantor DPMPTSP Kota Bandung mengajukan perubahan database akun apabila direkturnya langsung atau yang tercantum diizin cukup membawa KTP asli dan mengisi formulir diloket informasi apabila mewakilkan silahkan untuk membawa ktp asli direktur yang tercantum diizin, membuat surat kuasa untuk merubah database atau akun yang ditandatangani direktur diatas materai 6000, membuat surat keterangan sebagai karyawan pada perusahaan tersebut dan mengisi formulir diloket informasi Demikian yang dapat kami sampaikan, terimakasih. Hormat Kami, DPMPTSP Kota Bandung

Saluran Informasi dan Pengaduan


  • Loket Informasi dan Pengaduan

Jl Cianjur 34 Bandung

  • Call Center

0811 - 2075 - 999


0811 - 2079 - 555

  • Website

Pengaduan

  • Layanan Aspirasi Pengaduan Online Rakyat (LAPOR)

LAPOR

  • Twitter

@dpmptsp_bdg

  • Whatsapp

0811 - 2075 - 999


  • E-mail

dpmptsp@bandung.go.id

  • Pejabat Penanggung Jawab

Hadi Surachman